ImageDakwah Berkah
Image

Dakwah Berkah

Rp 331.398 terkumpul dari Rp 5.000.000
3 Donasi sudah berakhir

Penggalang Dana

Image
Image
Verified Organization

 

“Dan saling tolong menolonglah kalian dalam kebaikan dan ketaqwaan, dan jangan kalian tolong-menolong dalam perbuatan dosa dan permusuhan.” (QS. al-Maidah: 2)

Menyedekahkan harta untuk terselenggaranya dakwah termasuk sedekah fiisabilillah. Buah dari sedekah tersebut tentu akan kembali menjadi berkah bagi kita yang turut mengeluarkannya. Allah Swt. menjanjikan para ahli sedekah pintu khusus untuk memasuki surga-Nya. Selain itu, membelanjakan rezeki di jalan yang tepat dapat mensucikan diri kita dari sifat-sifat tercela seperti kikir, tamak, cinta dunia, dan sombong.

Mari bersedekah demi kemaslahatan umat. Mari turut serta dalam Dakwah Berkah dengan bersedekah untuk:
- penyebaran edukasi keislaman atau kajian via daring maupun luring
- penyelenggaraan aktivitas dakwah masjid
- aktivitas lainnya yang mendukung kelancaran Syiar Dakwah

  • December, 13 2024

    Campaign is published

Kelompok Mega2 bulan yang lalu
Berdonasi sebesar Rp 10.569
Hamba Allah3 bulan yang lalu
Berdonasi sebesar Rp 100.723
Dea, fais, alif, ilham, fara, ikbal, m. ilham, visa, sabila, rana, jonathan, asril, rizky, elza, 3 bulan yang lalu
Berdonasi sebesar Rp 220.106

Fundraiser

Belum ada Fundraiser

Mari jadi Fundraiser dan berikan manfaat bagi program ini.

Doa-doa orang baik (1)

Hamba Allah3 bulan yang lalu
Semoga barokah untuk kita semua
Image
Aaminn-kan doa ini
+1
Bagikan melalui:
✕ Close